Tema 9 Subtema 1 PB 2 ( Tuesday, 24th March 2020 )

MATERI AJAR, SELASA 24 MARET 2020


Tema 9 Subtema 1 PB 2 
( Thursday, 24th March 2020 )

Hari/tanggal   : 24th March 2020
Kelas    : IV(EMPAT)
Tema/subtema/PB  : 9 ( Kayanya Negriku) / Subtema 1(Kekayaan Sumber Energi) / PB 2


KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI
PPKn
Kompetensi Dasar
Indikator Pencapaian Kompetensi

3.2.
Mengidentifikasi pelaksanaan kewajiban dan hak sebagai warga masyarakat dalam kehidupan sehari-hari.

3.2.1.
Menjelaskan pelaksanaan kewajiban dan hak sebagai warga masyarakat dalam kehidupan sehari-hari.

4.2.

Menyajikan hasil identifikasi pelaksanaan kewajiban dan hak sebagai warga masyarakat dalam kehidupan sehari-hari.
4.2.1.
Membuat hasil identifikasi pelaksanaan kewajiban dan hak sebagai warga masyarakat dalam kehidupan sehari-hari


SBDP
Kompetensi Dasar
Indikator Pencapaian Kompetensi

3.2.
Mengetahui tanda tempo dan tinggi rendah nada.
3.2.1.
Mengidentifikasi tanda tempo dan tinggi rendah nada.

4.2.

Menyanyikan lagu dengan memperhatikan tempo dan tinggi rendah nada.
4.2.1.
Mempraktekkan lagu dengan memperhatikan tempo dan tinggi rendah nada.


Hak dan Kewajiban

Hak adalah sesuatu yang layak kita dapatkan setelah mendapatkan kewajiban.

Kewajiban adalah sesuatu yang harus kita kerjakan.

Nada

Nada merupakan bunyi yang beraturan dan memilikifrekuensi tertentu. Nada dapat diatur dalam tangga nada sesuai tinggi rendahnya.
Alat untuk mengukur tempo adalah Metronome.
Keterangan tempo terletak pada bagian kiri atas. Dan kita dapat membuat tempo dengan tepukan tangan atau kaki.

Macam macam tempo :



Tugas hari ini adalah menyanyikan lagu wajib nasional dengan judul bebas dan tentukan tempo lagu yang dinyanyikan, untuk yang mengirimkan video praktik lagu wajib untuk hari ini adalah nomor absen 25 sampai 31 untuk absen siswa dari nomor 1 sampai 24 cukup lampirkan Foto kegiatan bernyanyi dan menuliskan lagu wajib yang dipilih dalam buku latihan, selama  Home Learning  ini dan Insya Allah Saat masuk nanti akan praktik memyanyikan lagu wajib yang dipilih di depan kelas, semangat belajar murid2 soleh soleha yang dirahmati Allah SWT...





Komentar

Postingan populer dari blog ini

Materi Ajar Tema 3 Subtema 3 PB 3 ( Thursday, 16th September 2021 )

Tema 4 Subtema 2 PB 2 ( Thursday, 17th October 2019 )