PESAN UNTUK ORANG TUA Assalamualaikum. wr wb Selamat pagi, apa kabar Ayah/Bunda? Semoga Ayah/Bunda senantiasa dalam keadaan sehat. Ayah/Bunda jangan lupa untuk mengingatkan ananda untuk mematuh protokol kesehatan dalam melakukan setiap aktivitas dan selalu menjaga kebersihan di lingkungan rumah agar terhindar dari penyebaran virus COVID-19 dan wabah demam berdarah. Semangat mendampingi putra putrinya di rumah sangat luar biasa. Pembelajaran kita masih dilaksanakan secara daring, jadi tmohon bimbingan Ayah/Bunda untuk terus mendampingi ananda dalam melakukan aktivitas pembelajaran di rumah. Materi ajar Tema 3 : perduli terhadap makhluk hidup Subtema 3 : Ayo Cintai Lingkungan Pb : 3 Bismillah... Assalamualaikum anak sholeh dan sholeha.. Apa kabarnya hari ini? Semoga semua sehat dan senantiasa diberkahi oleh Allah SWT yaa... Nah, sholeh sholeha jangan lupa cuci tangan terlebih dahulu kita mulai lagi belajar aktif, walaupun hari ini kita masih PJJ nih... pembelajaran kita.
Hari/tanggal : Oktober 2019 Kelas : 4 Tema/subtema PB : 4. (BERBAGAI PEKERJAAN) Sub 3 (Pekerjaan Orang Tuaku/3) KOMPETENSI DASAR (KD) BAHASA INDONESIA 3.5 Membangun pendapat pribadi tentang isi buku sastra (cerita, dongeng, dan sebagainya). 4.5 Mengomunikasikan secara lisan dan tulisan pendapat pribadi tentang isi buku sastra yang dipilih sendiri dan dibaca yang didukung oleh alasan. Indikator: 3.5.6 Menilai komentar terhadap suatu dongeng 4.5.6 Menyampaikan komentar lisan dan tulisan terhadap pendapat pada suatu dongeng IPA 3.8 Memahami pentingnya upaya keseimbangan dan pelestarian sumber daya alam di lingkungannya. 4.8 Melakukan kegiatan upaya pelestarian sumber daya alam bersama orang-orang di lingkungannya. Indikator: 3.8.6 Mengidentifikasi pentingnya pemanfaatan barang bekas sebagai usaha pelestarian sumber daya alam 4.8.6 Mengomunikasikan contoh kegiatan pemanfaatan sampah sebagai upaya pelestarian sumber daya alam MATERI AJAR B
MATERI AJAR Hari/Tanggal : Senin / 11 Januari 2021 Kelas : I Tema : 5 (Pengalamanku ) Sub Tema : 1 (Pengalaman Bersama Teman) Pembelajaran : 1 Kd : sbdp 4.3 bhs 4.8 pkn 4.3 Assalamualaikum wr.wb. Anak soleh dan solehah mari kita awali kegiatan belajar kita dengan berdoa. Apakah anak-anak sudah mandi pagi? hari ini hari pertama kita setelah berlibur semester ganjil. Bagaimana liburannya? Menyenangkan bukan?.Kita mulai belajar kembali ya. jangan lupa sebelum belajar kalian sudah melaksanakan solat dhuha dan murojaah ya. Masih ingatkah kalian dengan cerita masa kecil kalian. Masa kecil amat menyenangkan, kasih sayang ayah, ibu, kakek, dan nenek sangatlah besar. Kita harus menghormati dan menghargai mereka. Anak sholeh dan sholeha walaupun pembelajaran kita masih daring kita harus rajin belajar dan ingat selalu jaga kesehatan dan kebersihan jangan lupa cuci tangan dan gunakan masker agar ter
Komentar
Posting Komentar